Pemilihan kepala desa serantak 2018 |
Kita tahu ada beberapa desa di Kecamatan Klambu seperti, Desa Wandankemiri, Desa Jenengan, Desa Menawan, Desa Klambu, Desa Kandangrejo, Taruman serta Desa Selojari kesemua desa tersebut akan menyelenggarakan pemilihan kepala desa yang baru.
Dan pada tanggal 5 Juni kemarin Bupati Grobogan Sri Sumarni melalui Sekretariat Daerah (Setda) telah menerbitkan susunan jadwal dan agenda dari seluruh prosesi Pilkades mulai dari penyiapan panitia, pendaftaran bakal calon sampai saat pencoblosan.
Berikut ini adalah daftar agenda tahapan Pilkades 2018 selengkapnya:
Klik Gambar Untuk Memperbesar |
Klik Gambar Untuk Memperbesar |
Sudah siapkah kalian untuk menyambut pemilihan kepala desa akhir tahun ini?